MASTER: Jurnal Manajemen Strategik Kewirausahaan https://journal.lppmpelitabangsa.id/index.php/master <p>Master: Jurnal Manajemen Strategik Kewirausahaan Is a journal published twice a year (January and July) by LPPM Universitas Pelita Bangsa and Program Studi Magister Manajemen Universitas Pelita Bangsa that focused on management, Strategic and Entrepreneurship Studies. The aim of the journals is to disseminate the research in management and entrepreneurship studies that include marketing, finance, production, human resources, and strategic management. This journal did not give limitations on research methods, both quantitative and qualitative can be accepted and the data from primary, secondary, and literature review. The decision for acceptance depends on double-blind review results.</p> en-US drannawulandari@gmail.com (Anna Wulandari) indrapermana@gmail.com (Indra Permana) Mon, 30 Jan 2023 19:15:29 +0000 OJS 3.1.2.4 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 ROA, ROE, NPM dan Pertumbuhan Laba Perusahaan Makanan Minuman Sebelum dan Saat Pandemi Covid-19 https://journal.lppmpelitabangsa.id/index.php/master/article/view/575 <p>Perubahan ekonomi akibat Covid-19 efek ke berbagai sektor antara lain turunnya konsumsi atau daya beli rumah tangga yang menjadi andalan sebesar 60 persen terhadap ekonomi, dan mempengaruhi kinerja keuangan. Penelitian ini untuk membandingkan Return on Assets (ROA), Return on Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM) dan Pertumbahan Laba perusahaan sebelum dan selama pandemi Covid-19. Data penelitian berupa data sekunder dari laporan keuangan, diambil dari www.idx.co.id.&nbsp; Penelitian memperoleh hasil tidak adanya perbedaan ROA, ROE, NPM dan Pertumbuhan Laba Perusahaan makanan dan minuman di BEI atara sebelum dan selama pandemi Covid-19.</p> <p><em>Economic changes due to Covid-19 have had effects on various sectors, including reduced household consumption or purchasing power, which is a mainstay of 60 percent of the economy, and has affected financial performance. Research to determine Return on Assets (ROA), Return on Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM) and Profit Growth foord and beverage company before and during the Covid-19 pandemic. Secondary data sets from financial reports, taken from www.idx.co.id. This study obtained the results that there was no significant difference in ROA, ROE, NPM and profit growth of food and beverage companies.</em></p> Estuti Fitri Hartini, Jayadi Jayadi, Husnaini Husnaini, Bibiana Dafrosa Pea Copyright (c) 2023 MASTER: Jurnal Manajemen Strategik Kewirausahaan https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0 https://journal.lppmpelitabangsa.id/index.php/master/article/view/575 Tue, 31 Jan 2023 00:00:00 +0000 Kepemimpinan dalam Memoderasi Kompetensi Profesional dan Disiplin Terhadap Produktivitas Karyawan https://journal.lppmpelitabangsa.id/index.php/master/article/view/649 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh kepemimpinan dalam memoderasi Kompetensi Profesional dan disiplin terhadap produktivitas karyawan didunia Industri. Populasi dalam penelitian adalah karyawan swasta dan karyawan BUMN berjumlah 124 orang. Pengumpulan data menggunakan kuesioner berupa google form. Penelitian ini menggunakan program statistik SmartPLS. Hasil dari penelitian membuktikan bahwa bahwa kepemimpinan tidak memoderasi kompetensi profesional terhadap produktivitas, namun memoderasi disiplin terhadap produktivitas karyawan di dunia industri.</p> <p><em>This research aims to find out the influence of leadership in moderating Professional Competence and discipline on employee productivity in industrial world. The population&nbsp; in this study are private employees and BUMN employees, totaling 124 persons. The data collection technique used a questionnaire in the form of a google form. This study uses the SMARTPLS statistical program. The results of this study prove that the leadership has not moderating professional competence on productivity, but leadership has moderating discipline on employee productivity</em></p> Ade Sudrajat, Tania Imelia, Hajunri Hajunri, Ingelim Ingelim Copyright (c) 2023 MASTER: Jurnal Manajemen Strategik Kewirausahaan https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0 https://journal.lppmpelitabangsa.id/index.php/master/article/view/649 Sun, 29 Jan 2023 12:27:34 +0000 Peran Strategi Bisnis dalam Memediasi dan Memoderasi Persaingan Industri Terhadap Kinerja Perusahaan Partner PT ACA Pacific https://journal.lppmpelitabangsa.id/index.php/master/article/view/468 <p>Industri Teknologi Informasi saat ini dihadapkan dengan kondisi persaingan yang sangat berat, industri dituntut mampu berkompetisi meraih keuntungan jangka panjang serta meraih keunggulan dalam bersaing. Perubahan lingkungan eksternal maupun internal mengharuskan Perusahaan untuk selalu beradaptasi dengan keadaan tersebut. Penelitian dilakukan terhadap partner/Reseller PT. ACA Pacific Indonesia dengan mengambil sample 100 responden sebagai sample penelitian, yang diambil berdasarkan Judgemental Sampling dan Quota Sampling berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan oleh penulis. Pengambilan data menggunakan kuesioner, lima skala pengukuran dari sangat tidak setuju sampai sangat setuju, dengan skala interval. Penelitian dilakukan secara kuantitatif, sebagai alat analisis digunakan analisis SEM PLS Second Order. Penelitian menghasilkan temuan bahwa strategi inovasi tidak memoderasi hubungan antara persaingan industri dengan kinerja perusahaan.</p> <p><em>The Information Technology Industry is currently faced with very tough competitive conditions, the industry is required to be able to compete for long-term profits and gain competitive advantage. Changes in the external and internal environment require the Company to always adapt to these conditions. The study was conducted on partners / resellers of PT. ACA Pacific Indonesia by taking a sample of 100 respondents as a research sample, which was taken based on Judgemental Sampling and Quota Sampling based on the criteria set by the author. Collecting data using a questionnaire, five measurement scales from strongly disagree to strongly agree, with an interval scale. The research was conducted quantitatively, as an analytical tool used PLS Second Order SEM analysis.The research is to produce eleven main findings in accordance with the proposed hypothesis, namely Industrial Competition (Porter's Five Forces), Business Strategy (Differentiation, Cost Advantage, Focus, and Innovation Strategy) have direct and indirect effects on Company Performance.</em></p> Hartanto Gautama Utama, Heru Mulyanto Copyright (c) 2023 MASTER: Jurnal Manajemen Strategik Kewirausahaan https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0 https://journal.lppmpelitabangsa.id/index.php/master/article/view/468 Sun, 31 Dec 2023 12:19:00 +0000