METODE SPRINGATE DALAM MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR FOOD AND BEVERAGE

  • Taufik Hidayat Universitas Pelita Bangsa
  • Noviyanti Dewi Universitas Pelita Bangsa
  • Sindik Widati Universitas Pelita Bangsa
  • Benny Oktaviano Universitas Pelita Bangsa
Keywords: Kebangkrutan, Metode Analisis Kebangkrutan, Metode Springate (S-Score)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prediksi kebangkrutan pada perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan menggunakan metode Springate (S-Score). Periode yang digunakan dalam penelitian ini adalah lima tahun mulai dari tahun 2016-2020.  Dengan variabel rasio modal kerja terhadap total aset, rasio laba sebelum bunga dan pajak terhadap total aset, rasio laba sebelum pajak terhadap total liabilitas lancar, rasio penjualan terhadap total aset. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif yaitu penelitian yang digunakan untuk mengetahui nilai dari suatu variabel. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan mengambil data sekunder dari situs resmi Bursa Efek Indonesia (BEI). Berdasarkan hasil penelitian ini terdapat data sampel sebanyak 95 dari 19 perusahaan selama lima tahun. Dan hasil dari analisis ini menunjukan bahwa terdapat tujuh perusahaan dalam kategori bangkrut (Distress) dan dua belas perusahaan dalam kondisi baik dan sehat (non-Distress).

References

Andriawan, N. F., & Salean, D. (2016). Analisis Metode Altman Z-Score Sebagai Alat Prediksi Kebangkrutan Dan Pengaruhnya Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. JEA17: Jurnal Ekonomi Akuntansi, 1(01), 67–82. https://doi.org/10.30996/jea17.v1i01.650
Effendi, R. (2018). Analisis Prediksi Kebangkrutan Dengan Metode Altman, Springate, Zmijewski, Foster, Dan Grover Pada Emiten Jasa Transportasi. Jurnal Parsimonia, 4(3), 307–318.
Gumanti, T. A. (2009). Teori Sinyal Dalam Manajemen. Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, December 2014, 1–29.
Hidayat, T., Permatasari, M. D., & Suhamdeni, T. (2020). Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Bisnis Pelita Bangsa, 5(2), 93–108.
Kasmir. (2012). Analisa Laporan Keuangan (Revisi 1-8). Rajawali Press.
Masdiantini, P. R., & Warasniasih, N. M. S. (2020). Laporan Keuangan dan Prediksi Kebangkrutan Perusahaan. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 5(1), 196. https://doi.org/10.23887/jia.v5i1.25119
Nafisatin, M., Suhadak, & Hidayat, R. (2014). Implementasi Penggunaan Metode Altman (Z-Score) Untuk Menganalisis Estimasi Keangkrutan (Studi pada PT Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013). Jurnal Administrasi Bisnis, 10(1), 1–8.
Prasetiyani, E., & Sofyan, M. (2020). Bankruptcy Analysis Using Altman Z-Score Model and Springate Model In Retail Trading Company Listed In Indonesia Stock Exchange. Ilomata International Journal of Tax and Accounting, 1(3), 139–144. https://doi.org/10.52728/ijtc.v1i3.98
Sari, E. R., & Yulianto, M. R. (2018). Akurasi Pengukuran Financial Distress Menggunakan Metode Springate dan Zmijewski pada Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, 5(2), 276–285. https://doi.org/10.31843/jmbi.v5i2.167
Tahu, P. G. (2019). Predicting Financial Distress of Construction Companies in Indonesia: a Comparison of Altman Z-Score and Springate Methods. International Journal of Sustainability, Education, and Global Creative Economic (IJSEGCE), 2(2), 7–12. https://doi.org/10.1234/ijsegce.v3i1.84
Tanjung, P. R. S. (2020). Comparative Analysis of Altman Z-Score, Springate, Zmijewski and Ohlson Models In Predicting Financial Distress. EPRA International Journal of Multidiciplinary Research (IJMR), 6(3), 126–137.
www.idnfinancial.com.
www.idx.co.id
Published
2021-12-30
How to Cite
Hidayat, T., Dewi, N., Widati, S., & Oktaviano, B. (2021). METODE SPRINGATE DALAM MEMPREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR FOOD AND BEVERAGE. Jurnal Akuntansi Bisnis Pelita Bangsa, 6(02), 87-98. https://doi.org/10.37366/akubis.v6i02.270
Abstract viewed = 433 times
PDF downloaded = 372 times

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>